top of page
Cari


Uji Coba Biochar: Panen Tomat Naik 52%, Kacang Panjang 23%
Uji coba biochar oleh WasteX membuktikan bagaimana biochar dapat meningkatkan hasil panen, kesehatan tanah, dan ketahanan tanaman terhadap cuaca. Program ini merupakan kolaborasi antara WasteX, Yayasan Bina Tani Sejahtera , dan Adakarbon , didukung oleh P4G Partnerships. Panen Kacang Panjang Naik 23% di Batang, Jawa Tengah Pak Kodri menguji biochar di lahan kacang panjangnya. Dua petak lahan sama-sama diberikan pupuk, namun lahan yang menggunakan biochar dikurangi dosis pupuk

WasteX
8 Jul2 menit membaca


Apa itu Kredit Karbon? Pengertian dan Peran Biochar
Kredit karbon adalah instrumen finansial yang mewakili satu ton metrik pengurangan emisi gas rumah kaca (GRK) dari atmosfer, atau...

WasteX
2 Jul4 menit membaca


Milkywire Climate Transformation Fund Pilih WasteX Sebagai Penyedia Jasa Penghapusan Karbon Dioksida (CDR)
WasteX telah terpilih sebagai pemasok jasa penghapusan karbon (carbon dioxide removal, CDR) oleh Climate Transformation Fund Milkywire. Ini merupakan sebuah pengakuan signifikan di kancah teknologi iklim (climate tech). Kemitraan ini memvalidasi misi WasteX untuk menghadirkan jasa CDR berintegritas tinggi melalui teknologi dan solusi terpadu biochar kami. Apa Artinya? CDR yang berkualitas tinggi dan tahan lama sangat penting untuk membangun pasar karbon yang kredibel. Berbe

WasteX
1 Jul2 menit membaca


Apa itu Tanaman Hortikultura? Pengertian, Ciri-ciri, dan Jenisnya
Tanaman hortikultura adalah kelompok jenis tanaman budidaya yang memiliki nilai ekonomi tinggi, baik sebagai sumber pangan, obat-obatan,...

WasteX
24 Jun3 menit membaca


WasteX Luncurkan Mesin Biochar Skala Kecil di Afrika
WasteX telah menyelesaikan pemasangan mesin-mesin biochar baru di beberapa negara di Afrika, dipimpin oleh Project Engineer Chester Laroco. Mesin biochar WasteX v2.3 ini dipakai oleh para produsen pertanian dan pengembang proyek karbon di Kenya, Uganda, dan Zambia , sebuah solusi praktis untuk mengubah limbah lokal menjadi biochar. Bahan Baku Lokal, Dampak Lokal Mesin biochar WasteX yang berskala kecil dan terdesentralisasi dapat beradaptasi dengan berbagai residu pertanian.

WasteX
23 Jun1 menit membaca


Apa itu Penyemaian? Panduan Lengkap Persemaian
Penyemaian adalah kegiatan memproses benih untuk mendapatkan benih menjadi bibit yang siap ditanam di lapangan. Singkatnya, penyemaian...

WasteX
18 Jun3 menit membaca


Apa itu Komposter? Pengertian, Jenis, dan Cara Kerjanya
Komposter adalah alat yang dirancang khusus untuk mengubah sampah organik menjadi kompos , yaitu pupuk alami yang kaya nutrisi dan...

WasteX
10 Jun4 menit membaca


WasteX Cetak Pencapaian Baru Produksi Biochar di Indonesia
WasteX mencatat pencapaian baru di salah satu fasilitas produksi biochar-nya, dengan memproduksi 500 kilogram biochar berkualitas tinggi hanya dalam satu hari . Kunci dari peningkatan hasil produksi ini adalah peralihan bahan baku, dengan menggunakan bahan baku (feedstock) jenggel jagung yang semuanya telah dipeletisasi 100%. Hal ini meningkatkan efisiensi proses karbonisasi secara signifikan. Kenapa Pelet Jenggel Jagung dapat Meningkatkan Proses Produksi Biochar? Jenggel ja

WasteX
5 Jun1 menit membaca


Apa itu Ayam Broiler? Ciri-ciri dan Ragam Jenisnya
Ayam broiler adalah jenis ayam ras yang secara genetik difokuskan untuk mendapatkan produksi daging yang cepat dan efisien. Mereka...

WasteX
3 Jun5 menit membaca


Apa itu Pupuk Kimia? Pengertian, Jenis, dan Dampaknya
Pupuk kimia dapat didefinisikan sebagai senyawa anorganik yang tidak berasal dari organisme hidup, melainkan diproduksi secara sintetik...

WasteX
30 Mei4 menit membaca


Apa itu Kompos? Jenis-jenis dan Cara Membuat Kompos yang Berkualitas
Kompos adalah pupuk organik yang terbentuk dari proses dekomposisi bahan organik, seperti sampah organik rumah tangga, sisa bahan...

WasteX
20 Mei4 menit membaca


Waspada! Penyakit yang Menyerang Tumbuhan Adalah Ancaman Serius
Penyakit yang menyerang tumbuhan adalah ancaman konstan bagi keberlangsungan pertanian kita. Layaknya makhluk hidup lainnya, tumbuhan pun...

WasteX
17 Mei4 menit membaca


Tanaman Layu? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
Melihat tanaman layu tentu membuat hati para pecinta tanaman menjadi khawatir. Kondisi ini, di mana daun menguning , batang terkulai, dan...

WasteX
6 Mei3 menit membaca


Tanah Gembur: Cara Menggemburkan Tanah Agar Subur
Tanah gembur adalah dambaan setiap pekebun dan petani. Kondisi subur gembur ini menjadi fondasi utama bagi pertumbuhan tanaman yang sehat...

WasteX
29 Apr4 menit membaca


Rahasia Alas Kandang Ayam (Litter) Tidak Bau
Alas kandang merupakan salah satu aspek penting yang seringkali terabaikan dalam manajemen kandang ayam . Padahal, kualitas alas kandang...

WasteX
22 Apr2 menit membaca


Apa itu pH Tanah? Kunci Utama Kesuburan Tanaman
pH tanah adalah tingkat keasaman atau kebasaan tanah yang merupakan salah satu faktor penting yang sangat memengaruhi pertumbuhan tanaman...

WasteX
16 Apr3 menit membaca


Tanah Humus: Pengertian, Ciri-ciri, dan Cara Membuatnya
Humus adalah jenis tanah yang terbentuk melalui proses alami pelapukan dan dekomposisi sisa tumbuhan dan hewan oleh berbagai...

WasteX
9 Apr5 menit membaca


Pupuk Organik: Pengertian, Jenis, dan Manfaatnya
Pupuk organik adalah bahan-bahan yang berasal dari sisa-sisa organisme hidup, baik tumbuhan maupun hewan, yang telah mengalami proses...

WasteX
25 Mar4 menit membaca


Membahas Alat Pirolisis Biochar WasteX di Podcast Carbon Conversations
WasteX berkesempatan hadir sebagai pembicara di podcast Carbon Conversations oleh Biochar Life . Dalam episode ini, kami membahas...

WasteX
20 Mar1 menit membaca


Panen Jagung Meningkat 69% dan Kurangi Emisi dengan Solusi Biochar WasteX
Penggunaan biochar dari WasteX telah sukses meningkatkan panen jagung dengan rata-rata sebanyak 69% di Desa Kedemungan, Pasuruan, Jawa...

WasteX
19 Mar2 menit membaca
bottom of page
